Skip to content
Home » Blog Archive » KPI Balanced Scorecard 10 Jan 2024

KPI Balanced Scorecard 10 Jan 2024

Siapa yang ketinggalan Virtual Training KPI Balanced Scorecard kemarin?

Enggak usah khawatir, kami mengerti bahwa di masa pandemi seperti sekarang memang semua harus bekerja lebih ekstra untuk bisa bertahan. Jadi wajar banget kalau Anda kesulitan mencocokan jadwal training atau bahkan ketinggalan informasi.

Namun meskipun demikian, bukan berarti Anda juga mewajarkan rencana-rencana Anda yang molor atau performa kerja rekan kerja maupun tim Anda yang menurun.

Jangan kalah sama pandemi! Tetap semangat dan berusaha lebih giat agar tidak ikut-ikutan collapse meskipun keadaan ekonomi sedang lesu.

Gimana caranya?

Nah ini ada hubungannya dengan KPI Balanced Scorecard.

Seperti yang kita ketahui, bahwa KPI Balanced Scorecard adalah metode yang digunakan untuk mengukur KPI atau performance di perusahaan agar selalu sesuai dengan visi, misi, dan strategi perusahaan.

Dengan menggunakan KPI Balanced Scorecard, Anda dapat mengukur apakah performa setiap pekerja di perusahaan Anda sudah tepat, apa saja yang perlu diperbaiki, dan bagaimana cara memaksimalkannya.

Bisa dibilang KPI Balanced Scorecard ini akan sangat membantu jika Anda terapkan di masa sekarang, di mana kegiatan usaha harus dilakukan semaksimla mungkin dan membutuhkan kerja sama dari semua lapisan perusahaan agar selalu loyal memberikan performa yang terbaik.

KPI Balanced Scorecard sendiri memiliki empat perspektif yang dapat digunakan sebagai strategi oleh perusahaan dalam membuat dan menyusun rencana sistem manajemen. Keempat perspektif tersebut antara lain:

  1. Perspektif pembelajaran.
  2. Perspektif proses bisnis.
  3. Perspektif pelanggan.
  4. Perspektif keuangan.

Bagaimana caranyanya menggunakan keempat perspektif ini? Tentunya setiap perusahaan tidak akan sama.

Supaya Anda tidak bingung dan dapat merumuskannya dengan tepat, Anda dapat menguliknya secara mendalam dengan mengakses E-Training KPI Balanced Scorecard di platform Sinaux.com

Manfaat mengakses E-Training KPI Balanced Scorecard:

  • Memahami Balanced Scorecard.
  • Memahami hambatan-hambatan dalam implementasi strategi.
  • Memahami 4 Perspective Balanced Scorecard.
  • Memahami Diver Measure & Outcome Measure.
  • Memahami cara membuat Top Level Scorecard.
  • Memahami cara melakukan Cascading Balanced Scorecard.
  • Membuat KPI (Key Performance Indicator) sesuai dengan strategi.
  • Bisa membuat Strategy Inisiative and Budgeting yang link strategi.

Materi yang dapat diakses di E-Training KPI Balanced Scorecard:

  1. Balanced Scorecard Framework
  2. Perspective Balanced Scorecard
  3. Strategic Map
  4. Build Top Level Scorecard
  5. Cascading Top Level Scorecard  To Departement
  6. Key Performance Indicator
  7. Initiative Strategy & Budgeting
  8. Pre-Test & Post Test
  9. Full Workshop dan praktik penggunaan KPI Balanced Scorecard